Hallyuvibe - Lisa Blackpink baru-baru ini terlihat tengah melakukan perjalanan menuju Korea Selatan dari Thailand pada tanggal 29 Maret 2023 malam.
Diketahui Lisa kembali ke Thailand untuk merayakan ulang tahunnya yang ke 26 tahun bersama keluarganya.
Bukan Lisa Blackpink namanya jika penampilannya tidak disorot kamera penggemar.
Baca Juga: Hampir Ratusan Juta, Ini 8 Koleksi Tas Celine Lisa BLACKPINK yang Bikin Kantong Jebol
Meski terlihat terburu-buru, namun Lisa masih sempat menyapa penggemarnya yang sudah menunggu di bandara.
Yang menarik dari penampilannya kali ini, Lisa Blackpink tampil tomboy dengan menggunakan cardigan bunga-bunga dan topi kuning cerah.
Berikut rincian harga outfit yang dikenakan Lisa Blackpink saat akan kembali ke Korea kemarin.
1. CELINE CONTI BAG IN NATURAL CALFSKIN

Tas keluaran merk mewah CELINE ini terlihat di tenteng LISA saat akan memasuki counter check in bandara.
Tas jinjing berwarna hitam menurut situs resmi celine, di banderol dengan harga Rp118.910.800.
2. CARDIGAN IN FLOWER CROCHET

Artikel Terkait
Spanduk Ultah Lisa BLACKPINK Disita dan Dibuang Staf LNPH. BLINK Berang : Awas Kamu Ya!
Hampir Ratusan Juta, Ini 8 Koleksi Tas Celine Lisa BLACKPINK yang Bikin Kantong Jebol