Hallyuvibe - Pada 22 Mei 2023 waktu setempat, Jennie BLACKPINK menghadiri Festival Film Cannes 2023 di Prancis.
Jennie BLACKPINK hadir di Festival Film Cannes 2023 untuk pemutaran perdana serial The Idol.
Seperti yang diketahui, Jennie BLACKPINK masuk dalam jajaran pemain serial The Idol. Tidak sendirian, Jennie hadir bersama dengan pemain The Idol di Festival Film Cannes 2023.
Baca Juga: Lirik Lagu Fate ENHYPEN dengan Romanisasi dan Terjemahan Bahasa Indonesia, Kisahkan tentang Kutukan
The Idol merupakan serial Amerika yang dibintangi Lily-Rose Depp dan The Weeknd.
Serial ini menceritakan tentang cinta dan gairah bintang idola pop di industri hiburan yang berlatar di Los Angeles, Amerika Serikat.
Jennie BLACKPINK berperan sebagai Anys, seorang penari cadangan untuk Jocelyn (Lilly-Rose Depp).
Di red carpet Festival Film Cannes 2023, Jennie BLACKPINK tampil mengenakan koleksi Chanel.
Dia memakai gaun berwarna putih layaknya gaun pengantin. Gaun selutut dengan atasan korset bustier yang manis dan dress yang terbuat dari tulle sutra hitam terlihat indah dengan perpaduan warna kontras.



Artikel Terkait
Mirip Swan Lake, outfit Chanel Jennie BLACKPINK di Red Carpet Cannes Film Festival 2023 Guncang Dunia
Bikin Kaget, Ini Momen Langka Jennie BLACKPINK Bersama Pemeran The Idol di Cannes Film Festival 2023
Digandeng Troye Sivan, Jennie BLACKPINK Tampil Lebih Seksi di After Party The Idol Cannes Film Festival 2023
Pakai Bando CHANEL Super Mahal, Ini Harga Outfit Jennie BLACKPINK The Idol di Cannes Film Festival 2023
Bukan Sebagai Member BLACKPINK, Intip Debut Aktris Jennie Ruby Jane di Cannes Film Festival 2023
Jennie BLACKPINK Tidak Muncul Dalam Penayangan, 'The Idol' Dikritik: Ini Lebih Buruk Dari yang Aku Bayangkan