Hallyuvibe - Baru-baru ini BLACKPINK mengadakan konser pertama mereka di Indonesia, lebih tepatnya di Gelora Bung Karno Jakarta. Banyak artis Indonesia yang menonton konser tersebut, salah satu nya Kiky Saputri.
Setelahnya diketahui bahwa Kiky dan Boy William membuat salah satu konten mengenai Jennie BLACKPINK yang disebutkan malas ketika konser berlangsung. Hal ini tentu menimbulkan kontra dari fans BLACKPINK, yaitu Blink, merasa apa yang dilakukan oleh Kiky sangat kurang pantas mengingat dirinya Public Figure.
Bahkan beberapa Blink langsung menyerang dirinya melalui DM sosial media pribadi milik Kiky.Sebagai balasan untuk Blink yang 'menyerang' dirinya, Kiky tuliskan pembelaan melalui Akun Twitter miliknya.
Baca Juga: Reaksi Kocak BLACKPINK dari Blink Indonesia Saat Soundcheck BORN PINK yang Menjual Adiknya Demi Grup
Inilah beberapa cuitannya di Twitter:


Kiky memberikan analogi dengan kritikan saat menonton film. Ia juga menyebutkan bahwa sekarang zamannya orang wajib menyukai apa yang disukai orang lain.
Setelah itu Ia membagikan DM seseorang sebagai menu penutup.

Dari hasil cuitannya ini membuat beberapa masyarakat yang Non Kpopers memandang beberapa Kpopers terlalu anarkis untuk membela idolanya.
Namunnya ada juga beberapa yang berpendapat bahwa Kiky seharusnya melihat itu dari dua sisi dan menjaga kesopanan dalam memberikan kritik.
Artikel Terkait
Penuh Drama, Jake dan Jungwon Enhypen Berhasil Susun BTS Dynamite Lego Limited Edition Secara Live
Penggemar TXT Tuntut GQ Magazine Segera Minta Maaf Karena Hal Kontroversial Ini
Siap-Siap Ditinggal Wamil! Ong Seong Wu Akan Mendaftar Wamil Korea Selatan Pada Bulan Depan...
Doyoung Forest yang Diberikan Penggemar Doyoung NCT Telah Diresmikan, Dimanakah Letak nya dan Penampakannya?
J-Hope BTS Akan Bersiap-Siap Untuk Wamil, J-Hope Weverse Live: Masih Rahasia, Tapi Sudah Keluar Tanggalnya....
TWICE Ungkap Makna Lagu Moonlight Sunrise Dalam Acara The Kelly Clarkson Show
Perselisihan TXT dan GQ Magazine Justru Tidak Berujung Klarifikasi, Melainkan Hal ini
Netizen Korea Berkomentar saat Melihat Harga Per Semester di SM Universe Academy: itu tidak buruk...
Cucu Mantan Presiden Chun Do Hwan Gemparkan Dunia Maya, Ada apa?
MINNIE (G)I-DLE Terpilih Menjadi MC Acara KCON yang Berlangsung di Thailand