Berikut Daftar 6 Drama Korea yang Tayang Bulan Maret. Mana Drama yang Paling Kamu Nantikan?

- Sabtu, 18 Maret 2023 | 17:15 WIB
Unintentional Love Story (TVING)
Unintentional Love Story (TVING)

Hallyuvibe - Secara keseluruhan ada banyak drama Korea yang tayang bulan Maret.

drama Korea yang tayang bulan Maret ini terdiri dari berbagai genre.

Berikut ini adalah daftar 6 drama Korea yang tayang di pertengahan hingga akhir Maret 2023.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Manhwa Romantis Kerajaan Dengan Art Bagus dan Memikat Mata

“Unintentional Love Story”

 

Pemeran: Cha Seo Won, Gongchan, Won Tae Min, Do Woo, dll.

Drama ini akan tayang perdana tanggal 17 Maret di saluran TVING pukul 12 malam KST.

Unintentional Love Story” dibuat berdasarkan webtoon populer dengan judul yang sama.

Ini adalah drama BL tentang dua pria yang memulai hubungan berdasarkan kebohongan. 

Cha Seo Won berperan sebagai Yoon Tae Joon, seorang seniman keramik jenius dengan penampilan luar yang nampak kasar namun sesungguhnya adalahorang yang penuh kasih sayang.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Webtoon dari Berbagai Genre dan Alur Cerita, Dijamin Ketagihan!

Gongchan berperan sebagai Ji Won Young, seorang karyawan departemen urusan umum sebuah perusahaan besar yang perlu memenangkan hati Yoon Tae Joon untuk kembali bekerja.

“The Secret Romantic Guesthouse”

Halaman:

Editor: Ratna Puspita Haryati

Sumber: Soompi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X