Hallyuvibe.com- Uhm Hyun Kyung dan juga Cha Seo Won merupakan pemain, dalam sebuah drama yang berjudul The Second Husband.
Baca Juga: !Lirik Hangul dan Bahasa Indonesia OST My Perfect Stanger, Hong Isaac - Give Me That Night
Dalam drama tersebut, Uhm Hyun Kyung menampilkan sebuah chemistry yang terbaik. Dengan chemistry yang baik tersebut, membuat penonton jadi tertarik saat menonton drama tersebut.
Tanggal 5 Juni ini, Agency Uhm Hyun Kyung mengkonfirmasi berita tersebut. Yeojin Entertainment selaku agency Uhm Hyun Kyung, mengkonfirmasi artisnya akan segera menikah.
Baca Juga: Doctor Cha Mengakhiri Drama dengan Rating Tertinggi Dari Seluruh Episode yang Telah Tayang
Yeojin Entertainment juga menambahkan juga mengkonfirmasi kehamilan, dan Uhm Hyun Kyung akan menikah setelah Cha Seo Won menyelesaikan wajib militernya.
Selain agency dari Uhm Hyun Kyung yang memberi konfirmasi, Agency dari Cha Seo Won juga memberi konfirmasi memberi pemberitaan tersebut.
Agency Namoo Actor yang menaungi Cha Seo Won,juga merilis sebuah surat pernyataan yang cukup lengkap.
Baca Juga: Momen Gemas Selama Konser Solo Taeyeon SNSD Yang Buat Jerit-Jerit Bahagia!
" Hai Ini Namoo Actor. Kami memberikan statement resmi untuk artis kami Cha Seo Won. Cha Seo Won dan Uhm Hyun Kyung akan menikah. Selain itu juga, pernikahan akan diselenggarakan setelah Cha Seo Won wajib militer. Mohon dukungan untuk Cha Seo Won" ujar pihak Namoo Actor.
Drama The Second Husband tayang pada tahun 2021, dan drama ini telah mempertemukan Cha Seo Won dan juga Uhm Hyun Kyung.
Cha Seo Won dan Uhm Kyung setelah drama berpacaran, dan mereka sudah merencakan pernikahannya.
Selamat untuk Uhm Hyun Kyung dan Cha Seo Won. ***
Artikel Terkait
Drama Korea Tentang Medis, Tempati Peringkat Teratas drama Korea Paling Menarik Minggu Ini
Doctor Cha Mengakhiri Drama dengan Rating Tertinggi Dari Seluruh Episode yang Telah Tayang
Sudah Tayang, Ini Sinopsis Drama China A Date With The Future
Aroha Khawatirkan Keadaan Cha Eunwoo Yang Terlihat Makin Kurus Pasca Kepergian Moonbin Astro
Galau Abis! Ini Lirik Song Ha Yea - Like The First Time Versi Hangul dan Bahasa Indonesia
Isi Pesan Perpisahan Yoon Sanha Astro di 49 Hari Kepergian Moonbin Buat Fans Menangis Pilu
Lirik Lagu Home and Dry - Andy Love, OST The Good Bad Mother Part 8